APAKAH KUCING HEWAN KESAYANGAN RASULULLAH?





APAKAH KUCING HEWAN KESAYANGAN RASULULLAH?


✍ Dijawab oleh Ustadz Zuhair Syarif Hafizhahullah




❓ Pertanyaan :


Bismillah. 

Assalamu'alaykum warahmatullahi wabarakatuh. 


Ustadz, apa benar kucing itu hewan kesayangan Rasulullah dan Rasulullah pelihara kucing bernama mueeza. Mohon penjelasannya ustadz adakah dalil shahih yang menerangkan hal ini.


Jazakumullahu khairan



💡 Jawaban :


🔍 Belum ana dapatkan hadits yang menjelaskan tentang hal itu.


✅ Sedangkan hadits yang shahih mengenai kucing adalah hadits Abu Qotadah yang diriwayatkan oleh ashhabus sunan:


انها ليست بنجس انما هى من الطوافين عليكم


"Sesungguhnya kucing tidaklah najis. 

Sesungguhnya ia termasuk hewan-hewan yang berkeliaran di sekitar kalian."



⏩ Dipublikasikan || http://t.me/qowwamussunnah



📬 Diposting ulang hari Jum'at, 27 Dzulhijjah 1442 H / 6 Agustus 2021 M






🎀 Nisaa` As-Sunnah 🎀











 

Lebih baru Lebih lama